Juli 28, 2021

Bangun Jembatan Gantung dengan Dana Desa, Desa Terpencil Lepas dari Isolasi

dana desa cair untuk infrastruktur dana desa sanspower 19

Dana Desa Cair, Sanspower – Indonesia merupakan negara dengan keberagaman daerah yang tersebar di seluruh Indonesia. Setiap daerah memiliki keunikan baik itu dari sisi budaya, topologi daerah atau keunikan dalam permasalahan yang dialami.

Dana Desa Cair, Sanspower – Masalah yang umum ditemui di Indonesia adalah adanya daerah terisolir karena tidak ada sarana prasarana pendukung. Salah satunya sarana jembatan. Banyak daerah di Indonesia yang kondisi geografisnya berbukit-bukit, terpisahkan sungai besar, dan lain-lain.

Tak jarang kita lihat atau dengan berita banyak anak sekolah harus bertaruh nyawa untuk berangkat sekolah karena haru menyebrang sungai dengan arus yang deras. Selain itu bayangkan bagaimana warga desa setempat harus bermobilisasi baik secara individu maupun saat akan menjual hasil bumi setempat.

Masalah lain yang mungkin sulit ditangani adalah jika ada bencana. Bagaimana mengevakuasi warga desa yang letaknya terisolir karena tidak ada jembatan. Selain jalan desa, jembatan ini juga penting untuk dibangun guna mempermudah mobilitas warga.

Program pembangunan jembatan dengan tujuan untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk mengakses sarana umum di daerahnya. Adanya jembatan mempermudah akses masyarakat ke kantor kelurahan, pasar, sekolah, atau fasilitas umum lainnya. Dana Desa Cair, Sanspower.

Baca Juga >>> Manfaat Dana Desa untuk Bangun Fasilitas Air Bersih

dana desa cair untuk infrastruktur dana desa sanspower 19-2

Kolaborasi dari pemerintah daerah dengan pemerintah desa merupakan hal yang penting

Dana Desa Cair, Sanspower – Banyak hal vital yang sebenarnya harus segera dilakukan tindakan agar kesejahteraan dan perekonomian di desa menjadi semakin baik. Dalam hal ini pemerintah pusat telah melakukan langkah tepat dengan membuat regulasi mengenai dana desa.

Dana desa dinilai telah berhasil menyelesaikan permasalahan vital yang dialami oleh warga di pedesaan yang selama ini tak kunjung dapat diselesaikan dengan baik. Pembangunan infrastruktur vital memang sudah harus didahulukan agar kepentingan warga tidak terabaikan.

Salah satu sektor utama yang harus didahulukan selain akses jalan adalah penyediaan air bersih bagi warga. Meskipun kelihatannya sederhana, tapi permasalahan air bersih ini memiliki dampak yang besar terhadap kesejahteraan warga. Bahkan secara lebih luas juga berdampak pada perekonomian desa.

Dana Desa Cair, Sanspower – Untuk mewujudkan ketersediaan air yang layak bagi warga, pemerintah desa dapat membangun sarana prasarana seperti Pompa Air Tenaga Surya (PATS). Dengan menggunakan alokasi dana desa, PATS dinilai mampu wujudkan berbagai macam SDGs desa sebagai salah satu tuntutan pemerintah pusat kepada pemerintah desa setelah dana desa cair.

PATS sinar matahari sebagai energi penggeraknya yang bebas emisi gas buang sehingga dapat menjaga kelestarian lingkungan. Oleh karena itu PATS dapat mewujudkan desa berenergi bersih dan terbarukan. Selain itu, desa layak air bersih dan sanitasi dapat tercipta sesuai impian kita – Dana Desa Cair, Sanspower.

Baca Juga >>> Bangun Infrastruktur dengan Dana Desa Tingkatkan Ekonomi Daerah


PT. Java Surya Teknik (Sanspower) telah turut memperkenalkan dan mengembangkan teknologi panel surya khususnya untuk membangun ratusan sistem Pompa Air Tenaga Surya (PATS) di seluruh wilayah Indonesia. Kami telah menjadi mitra terpercaya dengan terdaftar sebagai Approved Partner Distribution dari Lorentz Jerman.

Percayakan kebutuhan panel surya anda kepada perusahaan yang memiliki reputasi dalam membangun dan merancang sistem tenaga surya di wilayah anda.
PT Java Surya Teknik.
Graha Pena Jawa Pos Jl. Ahmad Yani No.88 Lantai 1 ruang 102 Surabaya Jawa Timur
Telp: 031 3360 1211 – 031 3360 1233
Email: hello@sanspower.com
Whatsapp: 081392276191 – 081249911495

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *